Manfaat Olahraga bagi Pasien Penyakit Jantung

Manfaat Olahraga bagi Pasien Penyakit Jantung

Katanya dengan rutin berolahraga, tubuh akan menjadi lebih sehat. Lalu seperti apakah pengaruh olahraga bagi mereka yang sudah memiliki penyakit jantung? Jenis olahraga yang ringan seperti senam, yoga, jalan kaki, bersepeda, dan berenang sangat bagus untuk pasien penyakit jantung karena dapat memperkuat otot jantung, meningkatkan aliran oksigen ke seluruh tubuh, serta menurunkan kolesterol, gula darah, dan tekanan darah sehingga dapat mengurangi risiko terjadinya komplikasi penyakit jantung.

Mungkin anda menyukai ini

Kenapa cek gula tidak terdeteksi
Kenapa cek gula tidak terdeteksi
Tes Sederhana Deteksi Dini Penyakit Jantung Tanpa Perlu ke Dokter
Tes Sederhana Deteksi Dini Penyakit Jantung Tanpa Perlu ke Dokter
Darah manis
Darah manis